Address
Phone
Email

Orang Bisa Apa Saja


Akhir pekan ini sungguh istimewa, karena bersamaan dengan HUT ke-79 Republik Indonesia. Dirgahayu Indonesia, semoga semakin jaya dan tangguh. Sabtu pagi ini, 17 Agustus 2024, kami posting tentang empat kiat hidup bahagia.

 

  1. Orang bisa bahagia karena hati dan pikirannya baik

  2. Orang bisa gembira karena tidak perhitungan

  3. Orang bisa puas karena tidak suka membandingkan

  4. Orang bisa terharu karena kasih sayang yang tulus