Selamat menikmati hari libur. Semoga postingan Minggu pagi ini, 15 September 2024, bermanfaat menjadi bahan renungan bagi kita semua.
-
Harta terbaik adalah kejujuran
-
Senjata terbaik adalah kesabaran
-
Aset terbesar adalah iman
-
Alat komunikasi yang paling canggih adalah doa
Semoga kita memiliki semua itu